Patroli Siang Hari, Patroli Polsek Bongas Sasar Jembatan Ciprawan

    Patroli Siang Hari, Patroli Polsek Bongas Sasar Jembatan Ciprawan

    Indramayu, - Dalam rangka menjaga kondusifitas di wilayah hukumnya, Polsek Bongas jajaran Polres Indramayu Polda Jabar melaksanakan kegiatan patroli siang hari. 

    Kegiatan ini merupakan salah satu upaya preventif guna mencegah terjadinya gangguan keamanan.

    Patroli siang hari yang dilakukan oleh Polsek Bongas ini dilaksanakan dengan menggunakan kendaraan dinas, memutari wilayah hukum Polsek Bongas. Dalam proses patroli, petugas menyambangi titik kumpul remaja dan tempat-tempat lainnya untuk menyampaikan pesan-pesan kamtibmas.

    Kapolres Indramayu, AKBP M. Fahri Siregar melalui Kapolsek Bongas, Iptu Maryudi, menyatakan bahwa kegiatan patroli siang hari ini merupakan bagian dari strategi preventif untuk menjaga keamanan dan ketertiban di wilayah hukumnya.

    "Melalui patroli siang hari ini, kami ingin memastikan bahwa situasi di wilayah hukum Polsek Bongas selalu terpantau dalam keadaan aman dan kondusif. Kami juga berusaha mendekatkan diri dengan masyarakat, menyampaikan pesan-pesan kamtibmas, serta memberikan rasa nyaman bagi warga yang sedang beraktivitas siang hari, " ujar Iptu Maryudi didampingi Kasi Humas Polres Indramayu, AKP Saefullah.

    Bongas.

    Bongas.

    Artikel Sebelumnya

    Gelar Patroli Gabungan, Polsek Bongas Bersama...

    Artikel Berikutnya

    Mempererat Silaturahmi, Kapolsek Bongas...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Coolling System Jelang Pilkada 2024, Polda Jabar Gelar Silaturahmi Kamtibmas Dengan Potensi Masyarakat
    Polda Jabar Bongkar Situs Judol Beromzet Ratusan Juta
    Danlanud Sultan Hasanuddin Terima Kunjungan Kapolres Maros
    Hendri Kampai: Membangun Positivisme Bangsa Indonesia di Tengah Ketidakpastian Ekonomi dan Geopolitik Dunia

    Ikuti Kami